Wednesday, October 19, 2011

sahabat itu...

apa yang kamu rasakan ketika semua itu berubah? ketika perubahan itu terjadi dan kamu gak siap menerima perubahan itu? apakah kamu akan menghindar,melawan atau mengikuti alur permainan perubahan itu?

bagaimana dengan perubahan sikap orang yang kamu percaya ? mendiamkan saja,menanyakan mengapa ia berbuat begitu atau mengikuti perubahannnya ?

persahabatan sesuatu yang sulit untuk dibentuk,dijaga,dipertahankan ,dan dilepaskan ....
persahabatan itu seperti rasa permen nano-nano mungkin manis asem asin bercampur menjadi satu

tapi menurutku lebih banyak rasa manis yang ditorehkan oleh sahabat-sahabat mu ketika kau benar-benar butuh dia disampingmu untuk menyelesaikan semua masalah,bebanmu atau berbagi kesenanganmu.

persahabatan itu kalo dibentuk susah emang harus menyatukan berbeda-beda karakter untuk berjalan dijalan yang sama ,ibarat bermacam-macam model merek transportasi berjalan dijalan yang sama untuk mencapai satu tujuan

huh gue sedih kenapa sahabat gue tiba2 satu persatu berubah bahkan ada yang menghilang entah kemana ,kenapa gue biarin dia lepas,kenapa gue biarin satu warna dalam lingkaran persahabatan hilang...

A friend is one who knows you and loves you just the same.
Elbert Hubbard

A single rose can be my garden... a single friend, my world.
Leo Buscaglia

Don't walk behind me; I may not lead. Don't walk in front of me; I may not follow. Just walk beside me and be my friend.
Albert Camus

Friends are born, not made.
Henry B. Adams

Friendship... is not something you learn in school. But if you haven't learned the meaning of friendship, you really haven't learned anything.
Muhammad Ali


Sadarkah ketika sahabatmu disampingmu dan memegang bahumu untuk menghilangkan semua bebanmu?
apakah kau sadar ketika sahabatmu menghapus sedih mu?
Kita akan sadar ketika sahabat itu tdk lagi menepuk nepuk bahu kita ,menghapus sedih kita,menceritakan lelucon saat kita sedih...



jangan biarkan persahabatn itu rusak karena keegoisan kita ataupun karena kekhilafan kita

'' seseorang itu hanya diam dan mendengarkan keluh kesahku,dia sahabatku''

...................


No comments:

Post a Comment